Sabtu, 20 November 2021

3 Cara Sederhana Meningkatkan Pengunjung Blog

Agar pengunjung yang datang ke blog kita, ada beberapa hal yang harus kita pahami mengenai blog itu sendiri. Bagaimana mengoptimalisasikan blog supaya di tangkap dan di tampilkan oleh google di hasil pencarian. Ini butuh usaha dan konsentrasi fokus dalam pencapaiannya. Dibawah 3 hal yang bisa di coba dalam meningkatkan pengunjung blog anda.



1. Judul 

Bagian judul posting di buat semenarik mungkin, se unik mungkin, judul sesuai dengan bagian isi dari postingan. Penulisan tidak menggunakan symbol seperti '-', hanya angka dan tulisan.


2. Konten

Buat se original mungkin walau kata-katanya tidak nyambung, tapi terlihat original bukan hasil plagiat, copy paste, bukan ngambil dari konten orang lain. Karena google dapat bisa membaca mana yang plagiat dan mana yang bukan.


3. Thumbnail

Selain konten thumbnail atau gambar juga bisa mendukung dalam optimaslisasi. Pastikan ada thumbnails di dalam konten tersebut, karena google juga membutuhkan thumbnails untuk di baca di mesin pencarian. Usahakan gambar yang tidak berbayar atau commercial, gunakan yang gratisan untuk menghindari masalah di kemudian hari.

 

Ini hanya beberapa hal saja di samping masih banyak hal lainnya. Lain kali akan di tambahkan lagi. Semoga bermanfaat. Wassalam.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Niche Perlu Diketahui Semua Pebisnis

Niche di baca ' Niss ', niche kalau lihat dari terjemah google adalah ceruk pasar. Secara pengertian niche adalah merupakan target m...